Menarik! Ini Beberapa Kabupaten Tersepi dan Kabupaten Terdingin di NTT

- Rabu, 7 Juni 2023 | 20:25 WIB
Menarik! Ini Beberapa Kabupaten Tersepi dan Kabupaten Terdingin di NTT
Menarik! Ini Beberapa Kabupaten Tersepi dan Kabupaten Terdingin di NTT

Kobaran.com -  karena letaknya yang berada di kawasan tropis, suhu udara di Nusa Tenggara Timur cenderung panas.

Namun, di tengah cuaca panas yang terasa di sebagian besar wilayah Nusa Tenggara Timur, ada beberapa kabupaten yang memiliki suhu udara terdingin di antara kabupaten-kabupaten lainnya.

Dilansir dari berbagai sumber,Suhu yang dingin di Ruteng yang merupakan ibukota Kabupaten Manggarai itu, terjadi pada malam hingga dinihari.

Selain Ruteng, dua daerah lainnya di NTT juga masuk kategori daerah dingin, yakni Bajawa di Kabupaten Ngada mencapai 14 derajat celsius dan Soe di Kabupaten Timor Tengah Selatan mencapai 18 derajat celsius.

"Namun secara umum, suhu udara di NTT berkisar 22-32 derajat celsius," kata Maria.

Baca Juga: Inilah Rekomendasi Lipstik Waterproof Terbaik dan Tahan Lama,Cocok untuk Usia 40an!

Menurut Maria, suhu udara dingin yang terjadi, merupakan fenomena alami yang biasa terjadi di bulan-bulan puncak musim kemarau yakni bulan Juli-Agustus.

Selain itu, ada pola tekanan udara yang relatif tinggi di Australia yang menyebabkan pergerakan massa udara yang bersifat dingin dan kering dari Australia menuju Indonesia semakin signifikan.

Pergerakan itu berimplikasi pada penurunan suhu udara pada malam hari di Indonesia.

"Kondisi udara yang dingin ini, akan berlangsung hingga Agustus mendatang," kata Maria.

Maria pun mengimbau kepada warga, agar mengenaka selimut yang tebal saat tidur, mengggunakan pelembab sehingga kulit tidak kering, serta mencukupi kebutuhan cairan tubuh untuk menghindari dehidrasi.

berikut disajikan data terkait 5 Kabupaten tersepi di Provinsi NTT pada tahun 2021 mulai dari urutan pertama hingga kelima.

1. Sumba Tengah

- 2020: 85,48 ribu jiwa
- 2021: 87,63 ribu jiwa

Halaman:

Editor: Maria Sulastria Ririn Mawarni

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Wow! Keluarga Erick Thohir Sangat Harmonis

Senin, 25 September 2023 | 13:17 WIB

PLN Siap Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di IKN

Minggu, 24 September 2023 | 21:53 WIB

Kualitas Kredit BRI Semakin Sehat, UMKM Makin Sejahtera

Minggu, 24 September 2023 | 10:35 WIB

4 Kabupaten dan Kota Baru di NTT, Penasaran?

Jumat, 22 September 2023 | 21:03 WIB
X